<![CDATA[News - Indonesian [KBS WORLD Radio] | Internasional]]> 15 id <![CDATA[Wakil PM Korsel: Pemerintah Akan Sediakan Modal Ventura 23 Triliun Won untuk Bidang Energi Bersih]]> Menteri Strategi dan Keuangan merangkap Wakil Perdana Menteri Choi Sang-mok menyatakan bahwa pemerintah Korsel akan menyediakan modal ventura senilai 23 triliun won untuk menarik investasi tingkat swasta di bidang energi yang bersih.  Pernyataan tersebut disampaikan oleh Choi pada pertemuan Menteri ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 19 Apr 2024 14:40:52 +0900 Internasional
<![CDATA[Pemerintah Korsel Pertimbangkan Alternatif Pemantauan Sanksi Korut ]]> Kementerian Luar Negeri Korea Selatan menyatakan bahwa pihaknya tengah mencari berbagai langkah untuk mendirikan mekanisme pemantauan sanksi Korea Utara yang lebih efektif dengan negara-negara sependapat. Juru bicara untuk Kemenlu Korsel, Im Soo-suk, memberikan pernyataan tersebut pada konferensi pers hari ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 19 Apr 2024 11:52:15 +0900 Internasional
<![CDATA[AS Menganggap Ancaman Korut dan Iran sebagai Hal yang Sangat Serius ]]> Pemerintah Amerika Serikat mengatakan pihaknya sangat prihatin terhadap kerja sama nuklir dan rudal antara Korea Utara dan Iran, di tengah meningkatnya ketegangan di kawasan Timur Tengah yang disebabkan oleh serangan Iran terhadap Israel. Ketika ditanya dalam keterangan pers pada Selasa (16/04) waktu ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 17 Apr 2024 15:58:52 +0900 Internasional
<![CDATA[CSIS: Korut Membatalkan Peluncuran Satelit Pengintai Keduanya ]]> Wadah pemikir Amerika Serikat mendeteksi adanya tanda-tanda bahwa Korea Utara membatalkan peluncuran satelit pengintai militer keduanya. Pusat Kajian Strategis Internasional (CSIS) yang berbasis di Washington D.C., pada hari Selasa (16/04) waktu setempat merilis hasil analisis foto satelit yang diambil ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 17 Apr 2024 15:14:07 +0900 Internasional
<![CDATA[AS Mendukung Subsidi 8,8 Triliun Won untuk Samsung Electronics]]> Amerika Serikat mengumumkan bahwa pihaknya akan mendukung dana subsidi senilai 8,8 triliun won atau 6,4 miliar dolar AS kepada Samsung Electronics.  Dukungan tersebut bertujuan untuk mengaktifkan investasi perusahaan semikonduktor di AS, sekaligus membatasi produksi dari China. Dana tersebut akan digunakan ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 16 Apr 2024 15:14:06 +0900 Internasional
<![CDATA[Laporan AS: Korut Miliki Kapabilitas untuk Ciptakan Senjata Biologis Secara Genetik]]> Menurut pemerintah Amerika Serikat, Korea Utara memiliki kemampuan untuk menciptakan senjata biologis menggunakan rekayasa genetik. Peniliaian tersebut disampaikan oleh Kementerian Luar Negeri AS pada laporan tahunan berjudul 'Ketaatan dan Kepatuhan Terhadap Perjanjian dan Komitmen Pengendalian Senjata, ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 16 Apr 2024 10:48:20 +0900 Internasional
<![CDATA[Pemerintah Korsel Pantau Situasi Impor-Ekspor di Tengah Memanasnya Konflik Timur Tengah ]]> Kementerian Perindustrian, Perdagangan dan Sumber Daya Korea mengadakan pertemuan darurat pada hari Senin (15/04) untuk memeriksa dengan seksama dampak situasi impor dan ekspor seiring eskalasi situasi di kawasan Timur Tengah terkait serangan Iran terhadap Israel pada hari Sabtu (13/4) waktu ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 15 Apr 2024 15:53:35 +0900 Internasional
<![CDATA[Gubernur BOK Akan Hadiri Pertemuan Menteri Keuangan dan Bank Sentral G20 ]]> Gubernur Bank Sentral Korea (BOK) Lee Chang-yong dijadwalkan untuk menghadiri pertemuan para menteri keuangan dan gubernur bank sentral G20 dan pertemuan musim semi Dana Moneter Internasional Bank Dunia (IMF-WBG) yang akan diadakan di Washington, D.C. BOK mengatakan bahwa Gubernur Lee akan berangkat dari ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 15 Apr 2024 15:16:28 +0900 Internasional
<![CDATA[Korsel dan AS Pertegas Rencana Tabletop Exercise]]> Korea Selatan dan Amerika Serikat telah menegaskan rencana untuk melaksanakan Latihan Tabletop atau Tabletop Exercise (TTX) bersama guna meningkatkan kemampuan merespons ancaman nuklir Korea Utara.  Kementerian Pertahanan AS menyatakan bahwa dua negara menyepakati hal tersebut di dalam rapat Dialog ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 12 Apr 2024 16:56:02 +0900 Internasional
<![CDATA[Bukti Perdagangan Ilegal Korut-Rusia Kembali Ditemukan ]]> Bukti terkait perdagangan ilegal antara Korea Utara dan Rusia yang dilarang oleh Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) kembali ditemukan.  Menurut foto satelit yang dipublikasikan oleh Pusat Studi Strategis dan Internasional (CSIS) di Washigton D.C, Amerika Serikat hari Rabu(10/04) waktu setempat, sebuah kapal ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 12 Apr 2024 16:31:42 +0900 Internasional
<![CDATA[Dubes Korsel untuk PBB Mengkritik Veto Rusia Terkait Panel Pemantau Sanksi Korut]]> Duta Besar Korea Selatan untuk Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB), Hwang Joon-kook, mengkritik keputusan Rusia untuk memveto perpanjangan panel pemantau sanksi Korea Utara bulan lalu. Dalam rapat terbuka sidang Majelis Umum PBB yang digelar di New York hari Kamis (11/4) untuk membahas pelaksaan hak veto ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 12 Apr 2024 15:01:46 +0900 Internasional
<![CDATA[Korea Selatan Konfirmasi Partisipasi dan Dukungan Restruksi Ukraina]]> Korea Selatan hadir dalam pertemuan Panel Koordinasi Donor Multi-Lembaga (Multi-agency Donor Coordination Platform) atau MDCP untuk Ukraina, yang diprakarsai oleh kelompok G7, dan menegaskan komitmennya untuk memberikan dukungan rekonstruksi jangka menengah hingga panjang terhadap Ukraina.  Pertemuan ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 12 Apr 2024 10:53:38 +0900 Internasional
<![CDATA[Pejabat Tinggi China Harapkan Peningkatan Pertemuan Tingkat Tinggi dengan Korut]]> Pejabat tinggi China, Zhao Leji, menyatakan bahwa pemerintah negaranya berharap dapat meningkatkan pertemuan tingkat tinggi dengan Korea Utara untuk mempererat hubungan bilateral kedua negara. Menurut Kementerian Luar Negeri China, pejabat ketiga tertinggi pemerintah China tersebut menyampaikan pernyataan ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 12 Apr 2024 10:41:14 +0900 Internasional
<![CDATA[Pemimpin AS dan Jepang Mantapkan Komitmen Denuklirisasi Lengkap Korut]]> Pemimpin negara Amerika Serikat (AS) dan Jepang menyatakan bahwa mereka kembali memantapkan komitmen negaranya terkait denuklirisasi lengkap Korea Utara sesuai dengan resolusi Dewan Keamanan PBB. Dalam pernyataan bersama yang diumumkan setelah KTT AS-Jepang di Washington D.C. pada Rabu (10/4) waktu ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Thu, 11 Apr 2024 16:06:06 +0900 Internasional
<![CDATA[Upaya Korut Menghapus Unifikasi Adalah Percobaan untuk Pengendalian Internal]]> Utusan Khusus Hak Asasi Manusa (HAM) Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Julie Turner pada Selasa (09/04) waktu setempat mengatakan bahwa upaya pemimpin Korea Utara Kim Jong-un baru-baru ini untuk 'menghapus unifikasi' dengan mengubah kebijakannya terhadap Korea Selatan dapat dinilai ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 10 Apr 2024 16:37:51 +0900 Internasional
<![CDATA[AS : Penguatan Kerja Sama AS-Jepang Ciptakan Sinergi dalam Kerja Sama Korsel, AS, dan Jepang]]> Kantor Kepresidenan Amerika Serikat (AS) mengharapkan bahwa penguatan kerja sama yang disepakati pada KTT AS dan Jepang di Washington D.C. pada 10 April waktu setempat akan menciptakan efek sinergi dalam kerja sama antara Korea Selatan, AS, dan Jepang. Hal itu disampaikan oleh Penasihat Keamanan Nasional ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 10 Apr 2024 16:16:09 +0900 Internasional
<![CDATA[AS : AUKUS Pertimbangkan Korsel sebagai Mitra Baru Pengembangan Kapabilitas Militer]]> Pemerintah Amerika Serikat mengumumkan pada hari Selasa (9/4) waktu setempat bahwa, Aliansi militer AUKUS sedang mempertimbangkan untuk menjadikan Korea Selatan sebagai mitra kerja sama dalam pengembangan teknologi militer tingkat tinggi, setelah Jepang.  Aliansi AUKUS merupakan kolaborasi militer antara ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 10 Apr 2024 15:21:51 +0900 Internasional
<![CDATA[Surat Kabar Yomiuri : KTT Korsel, Jepang, dan China Dikoordinasikan Diadakan Tanggal 26-27 Mei]]> Pada hari Rabu (10/4) surat kabar Jepang, Yomiuri Simbun mengabarkan bahwa konferensi tingkat tinggi antara Korea Selatan, Jepang, dan China dipertimbangkan untuk diadakan pada tanggal 26 hingga 27 bulan depan. Menurut laporan tersebut, pemerintah Korea Selatan, Jepang, dan China sedang dalam tahap akhir ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 10 Apr 2024 15:07:32 +0900 Internasional
<![CDATA[Air Limbah PLTN Fukushima Masih Tersisa 1,32 Juta Ton]]> Harian Jepang Yomiuri Shimbun melaporkan hari Selasa (9/4) bahwa jumlah air terkontaminasi zat radioaktif PLTN Fukushima telah berkurang 19 ribu ton setelah melakukan empat kali pembuangan yang berlangsung sejak bulan Agustus tahun lalu.  Tokyo Electric Power Company (TEPCO) menyatakan hari Senin (8/4) ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 09 Apr 2024 14:20:21 +0900 Internasional
<![CDATA[Reuters: Samsung Dilaporkan Akan Dapat Subsidi 6,2 Milyar USD dari Pemerintah AS]]> Samsung Electronics diperkirakan akan menerima subsidi setidaknya 6,8 milyar USD dari Pemerintah Amerika Serikat berdasarkan Undang-undang CHIPS atas ekspansi produksi semikonduktornya di Texas, AS. Majalah ekonomi Reuters menulis pada Senin (8/4) bahwa sebuah narasumber menyatakan bahwa subsisi untuk ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 09 Apr 2024 10:57:40 +0900 Internasional
<![CDATA[Dubes AS untuk PBB Akan Kunjungi Korsel dan Jepang Pekan Depan]]> Duta Besar Amerika Serikat untuk PBB, Linda Thomas-Greenfield akan mengadakan kunjungan ke Korea dan Jepang pekan depan. Perwakilan AS untuk PBB menyatakan pada Senin (8/4) bahwa Dubes Thomas-Greenfield akan berkunjung ke Korsel dan Jepang mulai tanggal 14 hingga 20 April mendatang untuk menghadiri ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 09 Apr 2024 10:43:15 +0900 Internasional
<![CDATA[Korsel dan AS Membuka Dialog Pertahanan KIDD Hari Kamis]]> Kementerian Pertahanan Korea Selatan menyatakan bahwa Korea Selatan dan Amerika Serikat akan membuka Dialog Pertahanan Terpadu Korea-AS(KIDD) di Washington DC, AS pada hari Kamis(11/04) mendatang.  KIDD tersebut menghadirkan pejabat utama dua negara di bidang pertahanan dan luar negeri termasuk Direktur ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 08 Apr 2024 13:56:07 +0900 Internasional
<![CDATA[Kishida: Jepang Lakukan Pendekatan Level Tinggi untuk Gelar Pertemuan dengan Pemimpin Korut]]> Perdana Menteri Jepang, Fumio Kishida, menyatakan bahwa pihaknya tengah melakukan 'pendekatan level tinggi' dengan tujuan mengadakan pertemuan puncak dengan pemimpin Korea Utara, Kim Jong-un. Kishida menyampaikan pernyataan tersebut melalui wawancara dengan CNN yang dipublikasikan pada hari Minggu (07/04) ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 08 Apr 2024 10:46:41 +0900 Internasional
<![CDATA[AS Bahas Peluncuran Rudal Balistik Terbaru Korut Bersama Negara Aliansi]]> Sehubungan dengan pengumuman Korea Utara terkait kesuksesan uji coba peluncuran rudal balistik hipersonik jarak menengah dan panjang berbahan bakar padat, Kementerian Pertahanan Amerika Seikat mengatakan pada hari Kamis (04/04) waktu setempat, bahwa pihaknya telah mengetahui rincian uji coba tersebut dan ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 05 Apr 2024 14:49:01 +0900 Internasional
<![CDATA[10 Orang Tewas dan 1.000 Lebih Luka-luka Akibat Gempa di Taiwan]]> Data korban gempa bumi bermagnitudo 7,2 yang mengguncang wilayah perairan Hualien, Taiwan pada tanggal 3 April lalu terus bertambah. Sejauh ini pihak berwenang mengumumkan 10 orang meninggal dunia dan 15 lainnya masih hilang.  Media Taiwan mengabarkan bahwa menurut data statistik dari otoritas ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 05 Apr 2024 11:38:35 +0900 Internasional
<![CDATA[UNHRC Sahkan Resolusi Yang Mengutuk Pelanggaran HAM di Korut]]> Dewan Hak Asasi Manusia PBB (UNHRC) telah mengadopsi sebuah resolusi yang mengutuk pelanggaran HAM di Korea Utara untuk tahun ke-22 secara berturut-turut. UNHRC pada hari Kamis (04/04) mengadopsi resolusi tersebut melalui konsensus tanpa pemungutan suara dalam sesi reguler ke-55 di kantor PBB di Jenewa, ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 05 Apr 2024 10:01:42 +0900 Internasional
<![CDATA[Sekjen NATO Resmi Undang Korsel Dalam KTT NATO 3 Tahun Berturut-Turut]]> Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg secara resmi mengundang para pemimpin empat negara mitra Indo-Pasifik, termasuk Presiden Yoon Suk Yeol, ke KTT NATO yang diadakan pada bulan Juli tahun ini. ​Dalam pertemuan dengan wartawan pada hari pertama Pertemuan Menteri Luar Negeri NATO yang diadakan di ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Thu, 04 Apr 2024 14:28:30 +0900 Internasional
<![CDATA[9 Orang Tewas dan 1.000 Lebih Terluka Akibat Gempa Bumi di Taiwan]]> Data jumlah korban luka akibat gempa bumi bermagnitudo 7,2 yang mengguncang Taiwan pada hari Rabu pagi (03/04), melampaui angka seribu orang dengan 9 orang lainnya tewas.   Menurut Kantor Berita Pusat milik pemerintah Taiwan pada hari Kamis (04/04), pihak berwenang Taiwan melaporkan 9 orang tewas, 1.011 ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Thu, 04 Apr 2024 13:53:30 +0900 Internasional
<![CDATA[Rusia Menilai Sanksi Sepihak Korsel Sebagai 'Langkah Tidak Bersahabat']]> Rusia mengkritik sanksi independen Korea Selatan baru-baru ini terhadap entitas dan individu Rusia, dan memperingatkan bahwa 'langkah yang tidak bersahabat' tersebut akan berdampak negatif pada hubungan bilateral. Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Rusia, Maria Zakharova menyatakan ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Thu, 04 Apr 2024 09:43:48 +0900 Internasional
<![CDATA[Biden dan Kishida Akan Bahas Ancaman Korut Serta Kerja Sama Trilateral Dengan Korsel]]> Gedung Putih menyebut, Presiden AS Joe Biden dan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida akan membahas ancaman Korea Utara dan kerja sama trilateral kedua negara dengan Korea Selatan serta isu-isu lain, selama pertemuan puncak mereka pekan depan. Penasihat Komunikasi Keamanan Nasional Gedung Putih, John ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Thu, 04 Apr 2024 09:29:37 +0900 Internasional