HUT ke-70 KBS WORLD Radio
2023-10-16
Musim gugur di Korea memang telah menjadi salah satu musim yang paling dinantikan oleh para turis lokal dan luar negeri. Cuaca sejuk dan dedaunan yang berubah warna menjadi kuning, coklat, dan merah menjadi daya tarik utama. Oghel, Fay Nabila, dan Barry Kusuma khusus datang ke Korea kali ini untuk menikmati dan mengabadikan keindahan musim gugur Korea. Di mana saja tempat-tempat foto terbaik musim gugur menurut mereka? Ikuti wawancaranya langsung!
2023-10-16
2023-11-20 15:51:24
2023-11-24