Pergi ke Menu Pergi ke Halaman Utama
Go Top

Wisata

Pemimpin Budaya Di Kecamatan Insa - Gedung Ssamzigil

2010-09-07

Pemimpin Budaya Di Kecamatan Insa - Gedung Ssamzigil
Tempat budaya yang mewakili Seoul, yaitu kecamatan Insa selalu dipadati oleh orang asing karena dapat menyaksikan nuansa tradisional, walaupun panjang jalannya hanya 1 km. Di kecamatan Insa, gedung Ssamzigil merupakan tempat yang terkenal.

Ssamzigil dapat dikatakan sebagai ruang multi-budaya yang menimbulkan keharmonisan antara nuansa tradisional dan modern. Saya kira sesuai dengan perubahaan era dan lingkungan, seni budaya tradisional dan produk yang terkait dengannya perlu mengalami kemajuan sebagai gaya modern. Dari segi seperti itu, Ssamzigil adalah mal perbelanjaan khusus barang kerajinan Korea yang dibuka pertama kali dalam negeri Korea untuk mengembangkan industri desain tradisional dan kerajinan tradisional. Di dalamnya, ada toko khusus barang kerajinan, ruang kerja seniman, dll, sehingga komunikasi budaya antara seniman dan konsumen juga terjalin.

Nah, hari ini, mari kita telesuri Ssamzigil yang dapat menyajikan seni tradisional Korea dan budaya fusion yang bergaya modern.

Pilihan Editor

Close

Situs kami menggunakan cookie dan teknologi lainnya untuk memberikan Anda layanan yang lebih baik. Dengan terus menggunakan situs ini, Anda menyetujui penggunaan teknologi ini dan kebijakan kami. Detail >