Ekonomi
G 10 sepakat menguatkan solidaritasnya
Write: 2005-05-03 18:17:10 / Update: 0000-00-00 00:00:00
10 negara pengimpor hasil industri pertanian, G 10, termasuk Korea Selatan dan Jepang sepakat memperkuat solidaritasnya di forum-forum internasional, termasuk WTO dan DDA.
Seuasai konferensi tingkat menteri G 10, hari Selasa di Paris, Perancis, G 10 mengimbau perlunya usaha bersama untuk mengambil keputusan yang seimbang baik untuk kepentingan negara-negara pengekspor hasil pertanian maupun negara-negara pengimpornya.
Ditekankan pula, pentingnya usaha untuk meneruskan SSG, perlindungan keamanan khusus yang dapat menjamin reformasi industri pertanian internasional.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30