Ekonomi
Sovereign menjual habis saham PT SK Korea yang dimilikinya
Write: 2005-07-18 17:18:40 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Perusahaan pengelolaan modal Sovereign menjual habis saham PT SK Korea Selatan yang dimilikinya.
Menurut kalangan bursa saham Korea, hari Senin, sebelum dibuka pasar bursa secara resmi, pihak Sovereign menjual habis 190 juta 20 ribu helai saham PT SK Korea, yang merupakan 14.8% diantara nilai saham total PT SK.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30