Ekonomi
Peningkatan jumlah konsumsi luar negeri Korea Selatan
Write: 2005-07-27 17:34:07 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Pada triwulan ke-2, tahun 2005, jumlah konsumsi luar negeri Korea Selatan tercatat 3 trilyun 181 milyar 800 juta won, meningkat hampir 30 persen dibanding dengan periode sama tahun 2004 lalu.
Sedangkan jumlah konsumsi dalam negeri Korea pada periode yang sama, meningkat 1,8 persen.
Menurut Bank Sentral Nasional Korea Selatan, BOK, hari Rabu, peningkatan pesat perjalanan ke luar negeri termasuk kelanjutan studi menjadi faktor utama untuk meningkat jumlah konsumsi luar negeri Korea.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30