Pergi ke Menu Pergi ke Halaman Utama
Go Top

Program Spesial

Alam, Manusia, dan Jeju

2012-09-03

Kongres Konservasi Dunia, WCC (World Congress Conservation), akan berlangsung selama 10 hari mulai dari tanggal 6 September di International Convention Center, Jeju. WCC ini diselenggarakan oleh sebuah lembaga internasional IUCN, sebuah lembaga yang bergerak dalam bidang konservasi lingkungan dan sumber daya alam.


WCC merupakan sebuah kongres konservasi terbesar dan paling penting di dunia yang diadakan setiap empat tahun sekali. Kongres ini bertujuan untuk meningkatkan pengelolaan lingkungan alam untuk manusia, pembangunan sosial dan ekonomi.



Dalam kongres ini, sekitar 1.100 organisasi lingkungan dari 180 negara akan berkumpul untuk mendiskusikan masa depan pelestarian alam dan kebijaksanaan lingkungan.

Yang menjadi pertanyaan menariknya adalah, mengapa kongresi ini tidak diadakan di Calcun atau Meksiko, yang merupakan tempat wisata yang begitu terkenal di dunia, tapi malah diadakan di Pulau Jeju? Untuk tahu jawabannya, mari kita kunjungi pulau yang menjadi salah satu dari 7 keajaiban dunia ini, pulau Jeju!


Pilihan Editor

Close

Situs kami menggunakan cookie dan teknologi lainnya untuk memberikan Anda layanan yang lebih baik. Dengan terus menggunakan situs ini, Anda menyetujui penggunaan teknologi ini dan kebijakan kami. Detail >