<![CDATA[News - Indonesian [KBS WORLD Radio] | Seni-budaya]]> 15 id <![CDATA[HYBE Resmi Laporkan CEO ADOR ke Polisi Dengan Tuduhan Pelanggaran Kepercayaan]]> Perusahaan hiburan terbesar di Korea Selatan, HYBE, telah mengajukan laporan kepada polisi terhadap CEO anak perusahaannya ADOR, Min Hee-jin, atas dugaan pelanggaran kepercayaan.  Kantor Polisi Yongsan Seoul mengatakan pada hari Jumat (26/04) bahwa laporan terhadap Min, serta Wakil Presiden ADOR Shin ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 26 Apr 2024 14:56:50 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[NewJeans Mulai Promosikan Album Barunya 'How Sweet']]> Di tengah konflik intern yang tengah berlangsung antara CEO ADOR, Min Hee-jin dan HYBE Corporation, grup NewJeans dari ADOR mulai melakukan promosi untuk album baru mereka.  NewJeans mempublikasikan foto album terbarunya bertajuk 'How Sweet' melalui jejaring sosial resminya pada hari Jumat ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 26 Apr 2024 14:45:00 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Film 'The Roundup: Punishment' Tembus 1 Juta Penonton di Hari ke-2 Penayangan ]]> Film aksi 'The Roundup: Punishment' yang dibintangi oleh Ma Dong-seok telah ditonton lebih dari 1 juta orang penonton pada hari kedua penayangannya. Distributor ABO Entertainment menyatakan bahwa jumlah penonton film 'The Roundup: Punishment' mencapai 1,3 juta orang hingga hari Kamis ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Thu, 25 Apr 2024 13:22:33 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[HYBE dan ADOR Berseteru, Diduga Ingin Memisahkan Diri]]> Agensi hiburan terbesar di Korea Selatan, HYBE dikabarkan tengah berseteru dengan anak perusahaannya, ADOR yang menaungi grup New Jeans.  ADOR adalah label musik di bawah HYBE, anak perusahaan yang baru dibentuk pada 2021 dan mendebutkan New Jeans pada tahun 2022. CEO ADOR, Min Hee-jin diketahui merupakan ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 24 Apr 2024 15:59:50 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Film Sutradara Park Chan-wook "Oldboy" Diadaptasi Sebagai Serial TV Produksi Hollywood]]> Sejumlah media hiburan Amerika Serikat (AS) melaporkan pada Rabu (17/04) waktu setempat bahwa sutradara Korea Selatan, Park Chan-wook akan mengadaptasi filmnya 'Oldboy' menjadi serial TV berbahasa Inggris bersama perusahaan produksi Hollywood. Menurut laporan tersebut, serial TV tersebut akan digarap Park ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Thu, 18 Apr 2024 15:43:35 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Acara Musik KBS ‘The Seasons’ dengan ZICO Akan Tayang Mulai Tanggal 26 April ]]> Program musik KBS 'THE SEASONS' akan kembali ditayangkan bersama pembawa acara ZICO, yang terkenal sebagai musisi HipHop dan produser.  ZICO akan membawa acara musiknya bertajuk 'Artist ZICO', mengikuti pembawa acara sebelumnya seperti Jay Park, Choi Jeong-hoon, AKMU, dan Lee ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 17 Apr 2024 16:50:20 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Drama Netflix 'Beef' Raih Penghargaan WGA untuk Skenario Miniseri Terbaik ]]> Drama Netflix "Beef" berhasil meraih penghargaan untuk kategori skenario terbaik untuk mini seri TV Writers Guild of America (WGA) yang berlangsung pada hari Minggu (14/04) di Los Angeles dan New York. Drama yang digarap oleh sutradara keturunan Korea, Lee Sung-jin, dan dibintangi oleh beberapa aktor ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 15 Apr 2024 15:08:14 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Film "The Roundup: Punishment" Akan Ditayangkan di 164 Negara]]> Film buatan Korea Selatan "The Roundup: Punishment" akan ditayangkan di 164 negara. Menurut distributor ABO Entertainment, seri keempat dari film laga "The Outlaws" (2017) yang dibintangi oleh aktor Ma Dong-seok (Don Lee) tersebut telah terjual di 164 negara jelang perilisannya bulan ini.  "The ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 12 Apr 2024 15:37:00 +0900 Seni-budaya
<![CDATA['Parasyte: The Grey' Menduduki Posisi Pertama Seri Non-Bahasa Inggris di Netflix pada Minggu Pertama Peluncuran]]> Drama Korea "Parasyte: The Grey" yang disutradarai oleh Yeon Sang-ho, sutradara film "Train to Busan" telah menjadi seri non-bahasa Inggris yang paling banyak ditonton di dunia pada minggu pertama peluncurannya di Netflix. Menurut Netflix pada hari Rabu(10/4), 'Parasyte: The ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 10 Apr 2024 16:55:46 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Penjualan Tiket Bioskop Korsel Bulan Maret Mencapai Titik Tertinggi]]> Jumlah penjualan tiket dan penonton film di bioskop Korea Selatan pada bulan Maret mengalami peningkatan secara drastis.  Menurut data dari Dewan Perfilman Korea, total penjualan tiket film di bioskop pada bulan Maret mencapai 116,6 miliar Won, meningkat 45,7% dibandingkan bulan yang sama pada tahun ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 09 Apr 2024 14:41:43 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Film "A Normal Family" Raih Penghargaan Skenario Terbaik di 2 Festival Film Internasional]]> Sebuah film Korea Selatan berjudul 'A Normal Family' yang disutradarai Heo Jin-ho masing-masing memenangkan Penghargaan Skenario Terbaik di Festival Film Internasional Fantasporto dan Festival Film Internasional Mons. Perusahaan produksi film Hive Media Corp menyatakan pada hari Rabu (03/04) ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 03 Apr 2024 16:54:58 +0900 Seni-budaya
<![CDATA['K-Pop' Menjadi Hal Utama di Benak WNA Saat Teringat Tentang Korsel]]> K-pop menjadi hal utama yang muncul di benak warga negara asing (WNA) saat mereka mengingat tentang Korea Selatan.   Berdasarkan hasil survei terkait gelombang budaya Korea 'Hallyu' di luar negeri tahun 2024 yang dilakukan kepada 25 ribu orang WNA yang berasal dari 26 negara termasuk Cina, ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 02 Apr 2024 17:11:13 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Girl Grup ILLIT Cetak Rekor Penjualan Album Debut Pada Pekan Pertama Rilis]]> Album Girl grup K-pop baru, ILLIT bertajuk "Super Real Me" berhasil memecahkan rekor baru dalam penjualan album debut terbanyak pada pekan pertama rilis di antara seluruh girl grup K-pop.  Menurut Hanteo Chart, situs statistik penjualan album pada hari Senin (01/04), penjualan album debut ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 01 Apr 2024 16:34:41 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Pemerintah Korsel Daftarkan 'Hanji' Sebagai Warisan Budaya Takbenda UNESCO]]> Teknologi dan budaya pembuatan kertas tradisional Korea yang dinamakan 'Hanji', kini tengah diupayakan untuk masuk dalam daftar Warisan Budaya Takbenda Kemanusiaan UNESCO. Kantor Administrasi Warisan Budaya Korea mengatakan pada hari Senin (01/04), bahwa pihaknya telah resmi mengajukan surat ke ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 01 Apr 2024 15:01:43 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Pameran Sejarah Pemerintah Sementara Korea Digelar di Cina]]> Sebuah pameran bersejarah menampilkan model pemerintahan sementara Republik Korea yang berusia 105 tahun, dan akan berlangsung di Shanghai, Cina.  Kementerian Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata menyatakan pada hari Jumat (22/03) bahwa pihaknya menggelar pameran untuk memperingati genap 105 tahun ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 22 Mar 2024 15:32:20 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Lagu 'Hype Boy' NewJeans Tembus 500 Juta Streaming di Spotify ]]> Lagu girl grup K-Pop NewJeans berjudul 'Hype Boy' berhasil menembus 500 juta streaming di platform streaming musik terbesar di dunia, Spotify.  ADOR yang menaungi girl group itu pada hari Senin (18/03) mengatakan, lagu debut mereka 'Hype Boy' berhasil mencapai angka streaming ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 18 Mar 2024 14:51:53 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Seventeen Akan Tampil di Panggung Utama Festival Musik Glastonbury di Inggris]]> Boy grup Seventeen akan menjadi pengisi acara di panggung utama festival musik Inggris 'Festival Glastonbury' untuk pertama kali sebagai penyanyi K-pop. Perusahaan agensi PLEDIS Entertainment menyatakan pada hari Jumat (15/03) bahwa Seventeen akan tampil di panggung 'Pyramid Stage' di ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 15 Mar 2024 15:59:00 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Lagu 'Standing Next To You' Jungkook Masih Bertengger di Billboard Hot 100 ]]> Lagu solo Jungkook BTS berjudul 'Standing Next To You' terus bertahan di tangga lagu Billboard Hot 100 selama 18 minggu berturut-turut.  Melihat chart terbaru yang dirilis pada hari Selasa (12/03) waktu setempat, lagu "Standing Next to You" berada di peringkat ke-85, naik dua tingkat dari ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 13 Mar 2024 14:09:05 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Film "Exhuma" Akan Ditayangkan di 133 Negara]]> Perusahaan distributor film Showbox menyatakan, bahwa film misteri okultisme "Exhuma" yang disutradarai oleh Jang Jae-hyun berhasil dijual ke 133 negara di dunia.  Film "Exhuma" yang telah ditayangkan di Indonesia, Mongolia, Taiwan, dan beberapa negara lain, akan resmi dirilis di Amerika Serikat, ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 12 Mar 2024 16:47:33 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Film "A Normal Family" Diundang ke Far East Film Festival di Italia]]> Perusahaan produksi film Hive Media Corp menyatakan bahwa film berjudul "A Normal Family" yang disutradarai oleh Hur Jin-ho diundang oleh Far East Film Festival Ke-26 di Udine yang akan digelar pada bulan depan.  Far East Film Festival di Udine merupakan festival film terbesar di Eropa yang ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 12 Mar 2024 16:01:41 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Film 'The Roundup: Punishment' Akan Tayang di Bioskop Bulan April]]> Film Korea Selatan 'The Roundup: Punishment' akan mulai tayang di bioskop pada tanggal 24 April mendatang.  Film yang lebih dulu dipublikasikan pada tanggal 15 Februari lalu di Festival Film Internasional Berlin akan ditayangkan untuk pertama kali di Korea Selatan melalui laporan produksi film pada hari ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 12 Mar 2024 14:36:53 +0900 Seni-budaya
<![CDATA['K-Content' Beri Pengaruh Besar Dalam Peningkatan Wisatawan Muda ke Korsel]]> Popularitas 'K-content' seperti K-pop, makanan, dan kecantikan telah memainkan peran penting dalam penurunan bertahap usia wisatawan asing yang berkunjung ke Korea Selatan.  Diakui bahwa budaya K-pop seperti grup BTS dan BLACPINK, K-film dan drama seperti film 'Parasite' dan drama ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 11 Mar 2024 16:23:39 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[NewJeans Raih Penghargaan 'Grup Terbaik Tahun Ini' di Billboard Women in Music Awards 2024]]> Grup idola K-pop, NewJeans, telah mencetak sejarah dengan menjadi artis K-Pop pertama yang meraih penghargaan 'Grup Terbaik Tahun Ini' pada 'Billboard Women in Music Awards 2024'. Acara penghargaan bergengsi tersebut berlangsung di YouTube Theater, Los Angeles, Amerika Serikat, pada tanggal 6 Maret waktu ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 08 Mar 2024 14:56:36 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Onew dan Taemin SHINee Tinggalkan SM Entertainment]]> Dua anggota SHINee, Onew dan Taemin dikabarkan akan meninggalkan agensi yang telah membersarkan mereka selama 16 tahun, SM Entertainment. Taemin dikabarkan akan meninggalkan SM Entertainment setelah kontrak eksklusifnya berakhir pada akhir bulan Maret dan berpindah ke agensi BPM Entertainment . Sementara ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Tue, 05 Mar 2024 16:53:38 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[KBS Merilis 'Tiga Visi Masa Depan', Terlahir Kembali Menjadi Grup Media Publik Komprehensif]]> Korean Broadcasting System (KBS) merilis 'Visi Masa Depan KBS', dalam rangka memperingati 51 tahun berdirinya stasiun penyiaran tersebut.  Presiden dan CEO KBS, Park Min menyebutkan dalam ajang peringatan yang digelar pada hari Senin (04/02), bahwa KBS berencana akan melakukan reorganisasi strukturnya ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 04 Mar 2024 17:20:12 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[TWICE Menduduki Puncak Tangga Album Billboard 200 dengan 'With YOU-th']]> Girl grup K-pop TWICE berhasil menduduki puncak tangga album utama Billboard dengan album mini terbarunya. Billboard menyatakan dalam pratinjau untuk tangga lagu terbaru pada hari Minggu (3/3) bahwa TWICE menduduki puncak tangga album Billboard 200 dengan album mini ke-13 mereka 'With YOU-th'. ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Mon, 04 Mar 2024 13:54:21 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Film "Exhuma" Ditonton 4 Juta Penonton dalam 8 Hari setelah Dirilis]]> Film Korea Selatan "Exhuma" yang disutradarai Jang Jae-hyun telah ditonton oleh 4 juta penonton dalam 8 hari setelah dirilis.  Perusahaan distributor Show Box menyatakan hari Jumat(01/03) bahwa jumlah penonton kumulatif film "Exhuma" mencapai 4.001.202 orang, sehingga telah melampaui titik impas, yaitu ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 01 Mar 2024 15:23:49 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Novelis Asal Korsel Han Kang Menangkan Penghargaan Prancis Emile Guimet untuk sastra Asia]]> Novelis terkenal asal Korea Selatan, Han Kang memenangkan penghargaan sastra bergengsi Prancis Emile Guimet untuk kategori sastra Asia lewat karyanya berjudul "I Do Not Bid Farewell". Penghargaan diberikan pada hari Kamis (29/2) dan komite penilai penghargaan menjelaskan bahwa karya Han Kang terpilih ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Fri, 01 Mar 2024 14:50:46 +0900 Seni-budaya
<![CDATA['ASEAN-Korea Music Festival 2024 ROUND' Akan Digelar di Seoul dan Laos]]> Gelaran 'ASEAN-Korea Music Festival 2024 ROUND' akan diadakan di Seoul pada semester pertama dan di Laos pada semester kedua tahun ini. Acara itu diselenggarakan oleh KBS dan dipersembahkan oleh ASEAN Korea Cooperation Fund. Tahun ini adalah gelaran Round Festival yang ke-4, sejak mulai ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Thu, 29 Feb 2024 13:46:31 +0900 Seni-budaya
<![CDATA[Album 'FML' Seventeen Menduduki Posisi Puncak Dalam Penjualan Album Global 2023]]> Album "FML" dari grup K-pop Seventeen dinobatkan sebagai album yang paling banyak terjual secara global tahun lalu.   Menurut Federasi Internasional Industri Fonografi (IFPI), mini album kesepuluh dari boyband Korea Selatan itu menduduki posisi teratas dalam Tangga Album Global 2023, yang diumumkan pada ...

[more...]
]]>
KBS WORLD Radio Wed, 28 Feb 2024 15:29:45 +0900 Seni-budaya